Baru-baru ini, perekrutan di jejaring sosial telah menerima perhatian paling besar. Online recruitment adalah metode rekrutmen yang melibatkan pelamar di Internet yang dianggap lebih efektif dan efisien dari metode konvensional.Â
Online rekrutmen memungkinkan perusahaan menggunakan berbagai cara seperti iklan online, daftar pekerjaan, media sosial, dan situs web perusahaan untuk mencari dan merekrut kandidat terbaik.
Penggunaan internet yang produktif untuk perekrutan telah memudahkan untuk mencari kandidat dan melakukan wawancara serta memproses dokumen relevan yang diperlukan untuk merekrut dan melatih kandidat.
Selain itu, apalagi manfaat yang dapat dirasakan? Mari kita cari tahu bersama!
Apa Saja Manfaat Online Recruitment
Dengan beralihnya sistem perekrutan menjadi online, berikut beberapa manfaat yang dapat Anda rasakan.Â
1. Hemat Waktu
Di mana pun Anda berada, Anda dapat mengirimkan lowongan pekerjaan kapan saja. Tidak hanya menghemat waktu bagi pelamar, bagi HR pun akan dengan mudah mengakses dokumen dengan mengambil file dari LinkedIn ataupun job portal lainnya.
2. Konten Dinamis
Menghasilkan konten dinamis dapat membangun branding perusahaan untuk menarik talenta terbaik serta meningkatkan budaya perusahaan. Anda dapat menggunakan social media untuk menyebarkan informasi yang menarik seperti open recruitment.
3. Biaya Perekrutan yang Diminimalkan
Biaya tenaga kerja dalam perekrutan biasanya tinggi dalam hal iklan, biaya perjalanan, biaya perekrut pihak ketiga, dan lainnya.
Akibatnya, proses perekrutan biasanya memakan terlalu banyak waktu dan biayanya dapat diminimalkan dengan menerapkan online rekrutmen yang memungkinkan Anda memposting lowongan pekerjaan gratis di berbagai platform
4. Efektif
Online rekrutmen mudah diakses oleh pelajar yang menjadikan sebagai metode yang lebih efektif untuk membuat postingan Anda diperhatikan. Iklan lowongan pekerjaan online dapat diposting dalam beberapa menit dan dapat dengan mudah diposting di beberapa platform media sosial tanpa membuang waktu.
5. Mempersingkat Proses Perekrutan
Proses perekrutan dapat dipersingkat hanya dengan mengklik beberapa tombol untuk menyaring, memfilter, dan mengurutkan data pelamar dan CV. Online rekrutmen menyederhanakan proses mengundang atau menolak pelamar satu per satu dan memasukkan data pelamar secara manual tidak lagi diperlukan.
6. Desain yang Dipersonalisasi
Halaman karir profesional Anda dibuat sesuai dengan identitas grafis perusahaan. Hal ini akan membantu branding perusahaan dan menunjukkan identitas serta nilai-nilai perusahaan.
Baca Juga: Tanda Perusahaan Perlu Recruitment Agency
Tingkatkan Kualitas Rekrutmen Perusahaan Anda bersama LinovHR Sekarang Juga!
Dengan begitu banyak manfaat yang dirasakan, tak salah lagi jika Anda wajib beralih menjadi online rekrutmen. Tentunya dibantu dengan software yang akan semakin mempermudah pencarian pelamar terbaik dengan LinovHR!
LinovHR memiliki modul rekrutmen yang akan membantu proses rekrutmen yang canggih seperti:
Fitur Manpower Planning
Dengan modul manpower planning ini, Anda sebagai Human resource di suatu perusahaan dapat menjadi lebih mudah untuk mencari kandidat dengan bakat atau skill set yang terbaik untuk dijadikan bagian dari perusahaan. Dengan modul ini, sistem rekrutmen menggunakan LinovHR dapat membantu HR untuk merencanakan perekrutan karyawan.
Di dalam fitur ini juga terdapat request list untuk mengajukan rencana rekrutmen karyawan, period list untuk menentukan periode planning serta manpower planning list untuk melihat daftar planning yang sudah dibuat.
Fitur Job Vacancy
Fitur ini memiliki fungsi untuk membuat detail lowongan pekerjaan yang dibutuhkan oleh perusahaan. Lowongan yang telah dibuat dapat di-publish di halaman career website.
Fitur Library
Dengan fitur libarary, hr dapat mengatur segala jenis kebutuhan dalam proses rekrutmen karyawan mulai dari pentuan PIC HR Rekrutmen, PIC Interview User dan detail kebutuhan job kandidat karyawan.
Masih banyak fitur dari modul rekrutmen LionvHR yang dapat memudahkan tim HR untuk melakukan manajemen rekrutmen karyawan, Seperti:
- Fitur Recruitment Request
- Career Website
- Fitur Stage
- Fitur Candidate
Lihat lebih lengkap berbagai fitur dari Modul Recruitment LinovHR Disini
Dengan beralih ke online recruitment, banyak manfaat yang Anda rasakan mulai dari perusahaan maupun pelamarnya.